Judul : Jenis-jenis Animasi Stop Motion dan Kelebihan dan kekurangannya
link : Jenis-jenis Animasi Stop Motion dan Kelebihan dan kekurangannya
Pengertian Animasi Stop Motion
Animasi Stop motion adalah suatu teknik animasi untuk membuat objek yang dimanipulasi secara fisik agar terlihat bergerak sendiri. Setiap pergerakan dari objek tersebut difoto (frame individual), sehingga menciptakan ilusi gerakan ketika serangkaian frame dimainkan berurutan secara berkesinambungan.
Jenis-Jenis Animasi Stop Motion
- Cut Out AnimationCut Out Animation menggunakan objek animasi yang dirancang, digambar pada lembar kertas lalu dipotong sesuai bentuk yang telah dibuat dan diletakan pada bidang datar sebagai lataar belakang.
- Clay AnimationJenis ini menggunakan Clay (tanah liat, tepung, atau malam) sebagai objek yang digerakkan
- Puppet AnimationObjek animasi pada jenis ini adalah boneka atau figur lainnya yang merupakan penyederhanaan dari bentuk alam.
- Pixilation AnimationPixilation adalah suatu teknik pemotretan dimana manusia berperilaku seperti boneka. sama seperti animasi stop motion lainnya, tetapi objeknya adalah manusia yang berperilaku seperti boneka.
- Objek AnimationJenis animasi Stop Motion yang menggunakan benda-benda (objek) sebagai point utama.
- Graphic Animation
Menggunakan gambar sebagai objek animasi
Kelebihan Animasi Stop Motion
- Siapapun dapat membuatnya
- Tidak diperlukan peralatan yang "WAAHHH atau WOW"
- Masih jarang digunakan
Kekurangan Animasi Stop Motion
- Proses pengerjaan lama
- Konsep harus matang
- perlu ketelitian yang tinggi
- gerak objek terbatas
Demikianlah postingan Jenis-jenis Animasi Stop Motion dan Kelebihan dan kekurangannya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan berikutnya.
Anda sekarang membaca postingan Jenis-jenis Animasi Stop Motion dan Kelebihan dan kekurangannya dengan alamat link https://tekanima23.blogspot.com/2014/09/jenis-jenis-animasi-stop-motion-dan.html
Post a Comment